banner 728x250

Rendy Sumbang Medali Pertama Indonesia di SEA Games 2025

banner 120x600
banner 468x60

CHON BURI, gen-idn.com – Atlet sepeda downhill putra Rendy Varera Sanjaya berpose dengan medalinya usai upacara penghargaan pemenang final downhill putra SEA Games 2025 Thailand di Khao Kheow Open Zoo Bang Phra, Si Racha, Chon Buri, Thailand, Rabu (10/12/2025).

Rendy Varera Sanjaya meraih medali perak sekaligus medali pertama Indonesia dengan catatan watu 2 menit 38 detik, sedangkan medali emas diraih Thailand atas nama Methasit Boonsane dengan catatan waktu 2 menit 37 detik dan medali perunggu diraih Filipina melalui atletnya John Derick Farr dengan catatan waktu 2 menit 45 detik.

banner 325x300

NAS – Ant

Rendy Varera Sanjaya dengan medali perak pertamanya untuk kontingen Indonesia. Foto: Ant.

Artikel ini sudah terbit di jurnal-idn.com

banner 325x300

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *